Piala Dunia 2022

5 Laga Pembantaian Paling Mengejutkan yang Terjadi di Sejarah Piala Dunia

Rabu, 23 November 2022 18:23 WIB
Penulis: Maria Valentine | Editor:
© REUTERS/Marko Djurica
Aksi Mohammed Al-Owais menyelamatkan gawang Arab Saudi dari gempuran Argentina di Piala Dunia 2022 (REUTERS/Marko Djurica) Copyright: © REUTERS/Marko Djurica
Aksi Mohammed Al-Owais menyelamatkan gawang Arab Saudi dari gempuran Argentina di Piala Dunia 2022 (REUTERS/Marko Djurica)
Argentina 1-2 Arab Saudi (2022)

Momen ini baru saja terjadi pada 22 November kemarin di laga pembuka Grup C Piala Dunia 2022.

Sebenarnya, Argentina lebih dulu unggul 1-0 lewat sepakan penalti Lionel Messi di menit ke-10. Keunggulan ini bertahan hingga istirahat turun minum.

Memasuki babak kedua, Arab langsung mencetak dua gol balasan di menit ke-48 dan ke-53 yang dicetak oleh Saleh Alshehri dan Salem Aldawsari.

Ini adalah laga yang buruk untuk membuka perjalanan Argentina di sepanjang Piala Dunia kali ini. 

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Brasil 1-7 Jerman (2014)

Pertandingan paling diingat di Piala Dunia adalah pada edisi 2014 di mana Jerman tampil begitu perkasa di hadapan Brasil dengan skor 7-1.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Aksi pembantaian di babak semifinal ini terjadi sejak menit-menit awal dan Jerman mencetak gol ketujuhnya pada menit ke-79.

Sedangkan, satu-satunya gol penghibur Brasil terjadi di menit ke-90 oleh Oscar. Hasil menyakitkan ini memaksa tim tuan rumah gugur di babak empat besar.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Berangkat dari kemenangan telak itu, Jerman melaju ke final melawan Argentina dan akhirnya menjuarai Piala Dunia 2014 setelah Mario Gotze jadi pahlawan Jerman lewat gol tunggalnya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom