Bola Internasional

Juara Piala Prancis, PSG Tampilkan Gestur Berkelas di Podium

Rabu, 9 Mei 2018 09:40 WIB
Editor: Arum Kusuma Dewi
© INDOSPORT
PSG juara Piala Prancis. Copyright: © INDOSPORT
PSG juara Piala Prancis.
Selebrasi Berkelas

Usai  memastikan gelar juara, skuat PSG pun berselebrasi dengan mengangkat trofi di podium. Namun ada pemandangan tak biasa dalam selebrasi kali ini. Kapten PSG, Thiago Silva, menampilkan aksi berkelas dengan mengajak sang kapten lawan, Sebastien Flochon, untuk turut mengangkat trofi di podium.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom